Penyakit asam lambung(maag)

Penyakit antasida adalah zat basa lemah yang digunakan untuk menetralisir kelebihan asam lambung yang menyebabkan timbulnya penyakit tukak lambung atau sakit maag, dengan gejala nyeri pada ulu hati terasa perih kadang sampai nyeri dada biasanya disertai mural muntah.
Banyak macam-macam obat untuk menghilangkan gejala, mempercepat penyembuhan dan mencegah komplikasi lebih lanjut.
Penggolongan obat bedasarkan mekanisme kerjanya:
1.Anti Hiperasiditas adalah obat dengan kandungan aluminum atau magnesium hidroksida biasanya berupa sediaan tablet, tablet kunyah dan sedian sirup.
Contoh obatnya adalah promag, mylanta, polycrol tab dan polycrol syr
2.Perintang reseptor H2(antagonis reseptor H2) menyembuhkan tukak lambung dan duodenum dengan cara mengurangi sekresi asam lambung akibat hambatan reseptor H2 contoh obatnya adalah ranitidin dan famotidin.
3.Penghambat pompa proton
    contoh obatnya omeprazol, lansoprazol dan pantoprazol.
Semoga bermanfaat jadi infonya kita harus makan teratur supaya terhindar dari penyakit maag

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Istilah cara pemberian obat

sejarah farmasi

artikel tentang dosis obat